AKBP Ikhwan Lubis Berikan Masker dan Handsanitizer Kepada Personil
Senin, 11 Januari 2021
Kapolres Batubara AKBP H Ikhwan Lubis SH MH, tegaskan Operasi Yustisi harus di tingkatkan, namun dengan prosudur yang berlaku, Senin 11/1/2021.
AKBP H Ikhwan Lubis mengatakan, kita harus tingkatkan Ops Yustisi di tempat-tempat yang di yakini akan menjadi penyebaran Covid-19.
Salah satu contoh yang paling kita waspadai adalah beberapa pantai yang ada di wilayah hukum kita, dan beberapa tempat hiburan yang mungkin akan menjadi ajang tidak terlihat itu juga harus kita pantau dan waspadai.
Pada saat Pandemi Covid-19 ini wilayah pantai kita rawan, apa lagi beberapa pantai yang sempat Viral di medsos. Banyak pantai indah di kab Batubara dan otomatis banyak para pengunjung dalam dan luar daerah masuk ke wilayah kita.
Pada saat Pandemi Covid-19 ini wilayah pantai kita rawan, apa lagi beberapa pantai yang sempat Viral di medsos. Banyak pantai indah di kab Batubara dan otomatis banyak para pengunjung dalam dan luar daerah masuk ke wilayah kita.
Maka saat ini kita harus kita atur setrategi dalam mengantisipasi kepadatan pengunjung yang nantinya akan berdampak penyebaran Covid-19. Untuk Pantai Sejarah saya minta harus di perhatikan lebih lanjut, pasalnya pantai yang sedang Viral akan banyak di kunjungi para wisatawan, ini harus lebih di proritaskan.
Reporter : Boim
Editor : Diko