Longsor, Jalur Medan - Brastagi Macet Total


DikoNews7 -

Kemacetan arus lalulintas terjadi di Jalan Jamin Ginting, Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deliseedang, Selasa 30/07/2024.

Akibatnya arus lalulintas dari Medan menuju Berastagi begitu juga sebaliknya mengalami kemacetan total.

Informasi didapat, kemacetan arus lalulintas terjadi akibat longsor dan pohon tumbang di jalan Jamin Ginting Km 38.

Hingga berita ini diterbitkan, petugas bersama masyarakat masih berupaya membersihkan material longsor. (Red)

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel