Aksi Pencurian Tiang Listrik Meresahkan Warga


DikoNews7 -

Maraknya aksi pencurian tiang listrik meresahkan warga Jalan Serbaguna Ujung Dusun IV Desa Helvetia Kecamatan Labuhan Deli Kabupaten Deli Serdang, Sabtu 04/01/2025.

Menurut warga, aksi pencurian tiang listrik besi sudah berulang kali terjadi di sekitar tempat pemakaman umum dan di depan Musholla di Jalan Serbaguna Ujung Dusun IV.

Namun kali ini aksi pencurian yang di perkirakan terjadi sekitar pukul 03.00 Wib gagal karena tiang besi di cor dan di tanam cukup dalam oleh warga.

Untuk mengantisipasi kejadian tersebut warga meningkatkan penjagaan di sekitar lokasi. (Muhajir)

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel